Pendaftaran Ulang Mahasiswa/i Baru Gel. II Tahun Akademik 2015/2016

admin Pengumuman

PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU DAN KONVERSIT LULUS SELEKSI  GELOMBANG II

 TAHUN AKADEMIK 2015/2016

 Syarat Pendaftaran Ulang : 

Bagi Peserta Lulus Tes Masuk Unigha 2015 Daftar Ulang akan di buka mulai tanggal  08 s.d 10 Oktober  2015, Jam  08.30 – 15.30 WIB bertempat di Kantor Yayasan (Keuniree).

Adapun syarat daftar ulang adalah sebagai berikut:

  1. Membayar SPP dan pembayaran biaya lainnya di Kantor Sekretariat Yayasan Pembangunan Kampus Jabal Ghafur (di Keuniree) Jumlah DANA sesuai dengan Program Studi (Prodi) kelulusan.
  2. Pendaftaran Ulang dilakukan di BIRO REKTOR UNIGHA Kampus Gle Gapui dengan membawa Persyaratan di bawah ini.

1. Mahasiswa Reguler/Mahasiswa Murni.

  1. Menyerahkan Nomor Peserta Tes Asli.
  2. Memperlihatkan Ijazah atau STTB Asli.
  3. Menyerahkan salinan (fotocopy) ijazah atau STTB yang telah dilegalisir oleh kepala sekolah sebanyak 2 (dua) eks.
  4. Fotokopi NIK (KTP) Nasional dan Kartu Keluarga (KK) Nasional satu lembar.
  5. Membayar SPP tahap 1 (satu) dan Dana lainnya di tempat pendaftaran, sesuai dengan Ketentuan Masing-masing Prgram Studi (rincian seperti dalam Kwitansi).
  6. Bagi Pegawai Aparatur Sipil Negara/POLRI/TNI, harus melampirkan Surat Izin Belajar dari Instansinya.

 

2.   Mahasiswa Pindahan

  1. Menyerahkan Nomor Peserta Tes Asli.
  2. Memperlihatkan Ijazah atau STTB Asli.
  3. Fotokopi Ijazah SMA atau sederajat yang dilegalisir  (3 lembar).
  4. Fotokopi NIK (KTP) Nasional dan Kartu Keluarga (KK) Nasional satu lembar.
  5. Menyerahkan Surat  Pengantar Dari Rektor (bagi Universitas), Direktur/Ketua (bagi Sekolah Tinggi) yang asli 1 (satu) lembar.
  6. Menyerahkan Transkrip Nilai yang ditandatangani oleh Rektor (bagi Universitas), Direktur/Ketua (bagi Sekolah Tinggi) yang asli 2 (dua) eks.
  7. Membayar SPP tahap 1 (satu) dan Dana lainnya di tempat pendaftaran sesuai dengan Ketentuan Masing-masing Program Studi (rincian seperti dalam Kwitansi).
  8. Bagi Pegawai Aparatur Sipil Negara/POLRI/TNI, harus melampirkan Surat Izin Belajar dari Instansinya.

3.      Calon Mahasiswa Pindahan dari Perguruan Tinggi Lain 

  1. Calon Mahasiswa belum lulus dari Perguruan Tinggi Asal dan tidak dinyatakan Drop-Out (D.O)
  2. Fotokopi Transkrip Nilai yang dilegalisir (3 lembar) dari Perguruan Tinggi Asal.
  3. Fotokopi Ijazah SMA atau sederajat yang dilegalisir (3 lembar).
  4. Surat Keterangan Pindah dari Perguruan Tinggi asal yang asli ditandatangani oleh Rektor/Direktur atau Pembantu Rektor I/Pembantu Direktur I sebanyak 1 lembar dengan waktu ditandatangani serendah-rendahnya dalam Tahun 2014, ditujukan pindah ke Universitas Jabal Ghafur Sigli.
  5. Pasfoto warna ukuran 3 x 4
  6. Fotokopi NIK (KTP) Nasional dan Kartu Keluarga (KK) Nasional satu lembar.

4.      Mahasiswa Lanjutan D-II/D-III

  1. Menyerahkan Nomor Peserta Tes Asli.
  2. Memperlihatkan Ijazah D-II/D-III dan Transkrip nilai asli.
  3. Fotokopi Ijazah D-II atau D-III yang dilegalisir (3 lembar).
  4. Fotokopi NIK (KTP) Nasional dan Kartu Keluarga (KK) Nasional satu lembar.
  5. Membayar SPP tahap 1 (satu) dan Dana lainnya di tempat pendaftaran sesuai dengan Ketentuan Masing-masing Prgram Studi (rincian seperti dalam Kwitansi).
  6. Bagi Pegawai Aparatur Sipil Negara/POLRI/TNI, harus melampirkan Surat Izin Belajar dari Instansinya.

5.      Calon Mahasiswa Pindahan Antar Prodi Dan Fakultas 

  1. Khusus bagi Mahasiswa Pindahan dalam lingkungan Unigha, diwajibkan adanya suratnya keterangan persetujuan pindah dari Dekan dan dapat diterima dari Dekan sebanyak 2 lembar, disetujui oleh Pembantu Rektor I Bidang Akademik.
  2. Sudah Melunasi seluruh Biaya/Uang SPP dan Biaya Administrasi lain, pada Prodi asal.
  3. Fotokopi Transkrip Nilai yang dilegalisir (3 lembar) dari prodi asal.
  4. Pasfoto warna ukuran 3 x 4.
  5. Fotokopi NIK (KTP) Nasional dan Kartu Keluarga (KK) Nasional satu lembar.
  6. Bagi Pegawai Aparatur Sipil Negara/POLRI/TNI, harus melampirkan Surat Izin Belajar dari Instansinya.

Demikianlah surat pengumuman ini dikeluarkan, untuk dapat dimaklumi dan dilaksanakan sebagaimana mestinya

 

Gle Gapui, 06 Oktober 2015.

Rektor

 

DTO

Drs. Sulaiman Usman, M. Pd.

NIP. 195912311989031015

 

Daftar Nama Calon Mahasiswa Lulus Test Gel. II Murni

No Nomor Test Nama Calon Mahasiswa Pilihan
1 15.II.001 Aulia Arif Teknik Informatika (D3)
2 15.II.002 Rahmat Hidayat Penjaskesrek
3 15.II.003 Asmaul Husna Administrasi Negara
4 15.II.004 Rasyida Agroteknologi
5 15.II.005 Fauzi  Agribisnis
6 15.II.006 Teuku Muhammad Firdhan Teknik Informatika (D3)
7 15.II.007 Vivi Melinda BK
8 15,000,662 Rizki Zahrul Abral Penjaskesrek
9 15,000,099 Ira Yanti Agrfoteknologi 
10 15,000,264 Sahara Manajemen
11 15,200,005 Raudhatul Jannah Pend. Bhs. Indonesia
12 15,200,063 Rita Zahara Pend.Fisika
13 15.II.008 Al Faizun Fak.Eko. Manajemen
14 15,200,095 Nilawati Pend. Sejarah (S-1)
15 15,200,096 Azhar Sahputra Administrasi Negara (S-1)

 

Daftar Nama Calon Mahasiswa Lulus Test Gel. II Pindahan/Lanjutan

No Nomor Test Nama Calon Mahasiswa Pilihan
1 15.II.1.004 Ibnu Sa'dan Agroteknologi (S-1)
2 15.II.1.007 Junaidi D3 Teknik 
3 15.II.1.009 Cut Putri Baren Nisa Pend. Biologi (S-1)
4 15.II.1.010 Mulyadi Saputra Pend. Matematika (S-1)
5 15.II.1.011 Mawaddah Bimbingan Konseling (S-1)
6 15.II.1.012 Yusmarni Pend. Matematika (S-1)
7 15.II.1.013 Erlis Bimbingan Konseling (S-1)
8 15.II.1.016 Zuraida Teknik Informatika (S1)
9 15.II.1.017 Muhammad Darkasyi Ilmu Administrasi Negara (
10 15.II.1.018 Dahrimurni Pend. Bahasa Inggris (S-1)
11 15.II.1.019 Herman  Teknik Informatika (S1)
12 15.II.1.021 Ari Sahputra Teknik Informatika (S1)
13 15.II.1.022 Khairiah Agroteknologi (S-1)
14 15.II.1.023 Juarsa Teknik Informatika (S1)
15 15,010,032 Ibrahim Penjaskesrek (S1)